Makna dari logo :
- Bintang : bintang dipilih karena melambangkan juara, kehebatan, pada logo team sepakbola pada umumnya, jumlah bintang pada logonya menandaka jumlah juara yang diraih klub tersebut. Posisi Bintang diletakan diatas karena untuk melihat bintang, kita pasti melihat ke atas.
- Tameng : tameng melambangkan pertahanan, dalam mobile legend diperlukan pertahanan yang baik untuk meraih kemenangan, warna hitam berarti kekuatan, hitam berarti menakutkan
- Obor : Obor menandakan semangat yang tak pernah padam, dalam bermain mobile legend diperlukan semangat, tidak mudah menyerah, dan terus berusaha
- Huruf D dan G : Huruf DG diberikan warna merah menandakan keberanian, semangat yang tak pernah padam.
Komentar
Posting Komentar